Mengaktifkan Spelling & Grammar Bahasa Indonesia DI Microsoft Word 2013

Ketika pertama kali agan menginstall dan menjalankan microsoft word
spelling & grammar tidak akan bekerja kalau agan mengetik dalam bahasa
indonesia, hal tersebut karena kita belum menambahkan custom dictionary bahasa
indonesia, sehingga ketika kita salah ketik maka kita tidak bisa menggunakan
fitur ini untuk mengecek nya...

...biasa nya kalau kita salah dalam menuliskan kata akan di tandai dengan garis bawah berwarna merah.. selama kita belum menambahkan custom dictionary bahasa indoneisa
maka kita akan terus melihat pemandangan yang menggangu tersebut.

ketika kita menulis naskah, menulis ebook dalam bahasa indonesia, tentu saja kata yang kita tulis tidak sedikit, dan pasti selalu ada kata yang salah ketik, sekalipun kita sudah jago dalam hal mengetik...

pihak microsoft sengaja menambahkan fitur ini untuk
mengatasi kesalahan ketik, tapi tetap saja bagi bahasa indonesia
masih belum membantu, kita harus menambahkan bahasa indonesia
ke dalam microsoft word.

untuk itu artikel ini di tulis untuk membantu anda agar bisa
menggunakan spelling dan grammar ketika menulis dalam bahasa indonesia
cara nya sangat mudah anda hanya tinggal mendownload
custom dictionary bahasa indonesia
dan proffing tool bahasa indonesisa, dan tenang anda akan mendapatkan nya
di artikel kali ini...

1. Download Tool Yang di butuhkan untuk mengaktifkan spelling dan grammar

pertama silahkan download dulu tool nya download disini

ukuran nya hanya 1 mb lebih, silahkan download dan ekstrak
di dalam file tersebut anda akan melihat 3 file
diantaranya adalah proofingtools_id-id-x86, bahasaindonesia.dic dan bahasaindonesiaa.dic untuk file txt silahkan pilih salah satu saja....

silahkan copy salah satu file txt bahasainonesia ke folder Uproof microsoft word 2013, leta nya ada di folder appdata


setelah anda berada di folder microsoft silahkan cari folder Uproof, setelah ketemu silahkan buka folder tersebut, lalu paste bahasaindonesia.dic tadi ke dalam folder tersebut.

sekarang anda sudah berhasil memasukkan bahasa indonesia ke dalam folder Uproof
langkah selanjutnya adalah mengaktifkan bahasaindonesia.txt sebagai default di microsoft word..

silahkan buka microsoft word 2013 masu pada pengaturan microsoft word 2013
pilih



Silahkan pilih pengaturan Proofing dan klik custom Dictionaries 


dan klik Browse lalu tambahkan bahasaindonesi.dic



setelah bahasaindonesia.dic berhasil di tambahkan, silahkan klik change default agar bahasa indonesia dic menjadi default

selesai, pastikan pada exceptions for pilih All New documents

sekarang anda tinggal mengatur bahasa default ke bahasa inggris, walaupun kita akan mengaktifkan spelling dan grammar bahasa indonesia, kita harus mengatur bahasa default ke bahasa inggris, jangan ke bahasa indonesia








setelah anda mengikuti tutorial yang saya tuliskan di atas, sekarang
spelling dan grammar sudah bisa anda gunakan ketika mengetik dalam bahasa indonesia
jika ada yang kurang dapat di pahami anda bisa menanyakan lewat komentar...




Share this article please, on :
Share on fb Tweet Share on G+

0 Response to "Mengaktifkan Spelling & Grammar Bahasa Indonesia DI Microsoft Word 2013"

Posting Komentar